3 Cara Agar karpet kamu tetap lembut- Karpet merupakan salah satu dekorasi yang membuat ruangan jadi lebih estetik. Tak hanya membuat ruangan menjadi estetik, karpet yang menutupi lantai membuat ruangan jadi lebih nyaman dan bersih.
Setelah pemakaian karpet yang begitu lama, Karpet berubah menjadi kusam dan bulutnya yang kusut. Penyebabnya bisa karena furniture yang terlalu berat atau kotoran yang menumpuk di karpet.
Baca Juga: Cara agar karpet terlihat baru
Melansir dari HJkarpet, Sabtu (12/11/2022), Agar karpet kembali halus dan dengna serat yang mengembang, Peraawatan karpet perlu dilakukan. Berikut ini adalah tips merawat karpet agar tetap lembut dan bersih.
3 Cara yang dapat membuat karpet Anda jadi lembut
Gunakan Baking Soda dan Garam
Agar karpet kembali Halus atau lembut, Kamu bisa pakai baking soda dan garam. Pertama tama bersihkan debu karpet dengan mengunakan vacuum cleaner.
Taburkan baking soda dan garam sampai merata. setelah itu semprot karpet dengan air dan gosok karpet mengunakan sikat nilon sampai merata.
Setelah karpet kering vacuum lagi untuk menghilangkan bubuk baking soda dan garam. dengan mengvacuumnya kamu juga dapat membuat karpet jadi lembut kembali.
Bersihkan dengan cuka dan air
Campurkan cuka dan air dingin ke dalam botor spray. Dengan perbandingan 1 bagian cuka dan 3 bagian air. Vaccum karpet terlebih dahulu, kemudian semprot larutan cuka secara merata keseluruh permukaan karpet hingga lembab.
Biarkan larutan bekerja selama 5 menit agar kotoran dan tanah yang mengupal mudah dibersihkan. Gunakan kain microfiber untuk mengangkat air dan kotoran di perumukaan karpet.
Bilas kain dengan air biasa, Kemudian keringkan dengan cara diangin anginkan. Setelah karpet kering, vakum karpet untuk mengangkat seratnya.
Gunakan Pembersih uap
Jika kamu memiliki pembersih khusus karpet kamu bisa mengunakanya dengan mengikuti saran pengnaan dari pabrik. Setelah itu bersihkan dengan pembersih uap.
Dengan menghilagkan kotoran yang menumpuk di antara serat karpet, karpet akan lebih mengembang dan empuk. kamu juga bisa menyewa jasa cuci karpet untuk membersihkanya setiap tahun.
Sekian penjelasan tentang 3 cara agar membuat karpet jadi lembut. Terima kasih atas kunjunganya.
twiter:HJkarpet
wibsite:HJkarpet
youtube:HJ Karpet Oficial
gmail.Rakhapandunarendra@gmail.com